Dikutip dari
harian Warta Kota yang diterbitkan pada Sabtu 5 Juli 2014. Diinformasikan bahwa
Equility Life Indonesia resmi menjadi pengguna pertama program layanan berbasis
Mobile Point-Of-Sales (m-POS) dan menikmati kemudahan produk terbaru yang
dikembangkan PT Bank Negara Indonesia yang bekarja sama dengan Telkomsel.
Menurut saya gagasan untuk m-POS
ini sangat baik sekali karena dapat memudahkan transaksi pembayaran, selain itu
bentuknya yang kecil memudahkan pengguna untuk mengakses m-POS. M-POS ini juga
dapat menguntungkan BNI dan provider Telkomsel.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar